Berita Prodi
2024-10-28 12:20:37
Program Studi Ekonomi Pembangunan Universitas Malikussaleh
We Are UniqueWhy Choose Us
- Sarjana Ekonomi Pembangunan memiliki peluang untuk berkarir di berbagai instansi pemerintah. Dan Mereka dapat terlibat dalam perencanaan kebijakan ekonomi, pengembangan proyek-proyek pembangunan, analisis kebijakan publik, dan evaluasi program pembangunan
- Perkembangan teknologi yang pesat jika diimplementasikan dalam bidang ekonomi dan bisnis dapat meningkatkan meningkatkan produktivitas dan efisiensi bisnis. Hal ini dapat dilakukan melalui tangan lulusan Ekonomi Pembangunan.
- Lulusan Ekonomi Pembangunan dapat menciptakan lapangan pekerjaan dengan membuka usaha di bidang ekonomi dan bisnis.
Program Studi Ekonomi Pembangunan
Program Studi Ekonomi Pembangunan merupakan salah satu dari sembilan prodi yang ada di Fakultas Ekonomi Universitas Malikussaleh.
Program Studi Ekonomi Pembangunan mempelajari mengenai pembangunan, baik yang sudah, sedang dilaksanakan, ataupun baru direncanakan. Pembangunan yang dimaksud adalah pembangunan yang mencakup bidang industri, perbankan, keuangan, hingga bisnis.